SOEMPAH PEMOEDA
Pertama :
- KAMI POETRA DAN POETRI INDONESIA MENGAKOE BERTOEMPAH DARAH JANG SATOE,
TANAH AIR INDONESIA
Kedua :
- KAMI POETRA DAN POETRI INDONESIA, MENGAKOE BERBANGSA JANG SATOE,
BANGSA INDONESIA
Ketiga :
- KAMI POETRA DAN POETRI INDONESIA MENGJOENJOENG BAHASA PERSATOEAN,
BAHASA INDONESIA
Djakarta, 28 Oktober 1928

Namun, generasi muda Indonesia sekarang banyak yang tidak mengerti makna dari sumpah pemuda. Sekarang rasa nasionalis pemuda bangsa indonesia telah minim, adanya ketidak pedulian terhadap sesama saudara setanah air yang berbeda tanah air, dan juga pemuda indonesia banyak yang lebih mencintai hal-hal yang berbau luar negeri.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar